Spiral Logaritma |
Pembahasan soal-soal Ujian Nasional SMA-IPA bidang studi Matematika dengan materi pembahasan Logaritma.
Soal tentang Logaritma UN 2014
Hasil dari
adalah ....
A. 11/4
B. 15/4
C. 17/4
D. 11
E. 15
adalah ....
A. 11/4
B. 15/4
C. 17/4
D. 11
E. 15
Pembahasan
Angka-angka yang perlu disesuaikan25 = 52
81 = 34
36 = 22.32
4 = 22
Rumus-rumus yang dibutuhkan untuk mengerjakan soal di atas.
alog a = 1
log ab = log a + log b
alog bn = n alog b
anlog b = 1/n alog b
alog b blog c = alog c
Dengan rumus-rumus tersebut, mari kita kerjakan soal di atas.
= 15/4
Jadi, hasil dari logaritma tersebut adalah 15/4 (B).
Soal tentang Logaritma UN 2015
Hasil dari
adalah ....
A. 45/4
B. 5/9
C. 1/3
D. −1/3
E. −5/9
adalah ....
A. 45/4
B. 5/9
C. 1/3
D. −1/3
E. −5/9
Pembahasan
Angka-angka yang perlu disesuaikan√5 = 51/2
3√5 = 51/3
1/3 = 3−1
1/5 = 5−1
1/27 = 3−3
3√3 = 31. 31/2
= 33/2
Dengan menggunakan rumus-rumus di atas, mari kita kerjakan soal tersebut dengan perlahan-lahan.
= 5/9
Jadi, hasil dari logaritma tersebut adalah 5/9 (B).
Soal tentang Logaritma UN 2010
Hasil dari
1/5log 625 + 64log (1/16) + 4325log 5
aadalah ....
1/5log 625 + 64log (1/16) + 4325log 5
aadalah ....
Pembahasan
Kita kerjakan per suku saja supaya lebih santai.1/5log 625 = 5−1log 54
= −4 5log 5
= −4
64log (1/16) = 26log 2−4
= −4/6
= −2/3
4325log 5 = 4352log 5
= 43.½ 5log 5
= 43/2
= (22)3/2
= 23
= 8
Dengan demikian,
1/5log 625 + 64log (1/16) + 4325log 5
= −4 − 2/3 + 8
= 4 − 2/3
= 10/3
= 3⅓
Jadi, hasil dari logaritma tersebut adalah opsi (B).
Soal tentang Logaritma UN 2012
Diketahui 2log 3 = x dan 2log 10 = y. Nilai 6log 120 = ....
Pembahasan
Angka 6 kita ubah menjadi 2×3 sedangkan angka 120 kita ubah menjadi 22×3×10. Sebelumnya kita gunakan rumusDengan demikian diperoleh:
Agar bentuk dapat diselesaikan, kita ubah bilangan pokoknya menjadi 2 (bilangan pokok boleh diganti berapapun, asal sama).
6log 20
Jadi, nilai dari 6log 120 adalah opsi (A).
Soal tentang Logaritma UN 2013
Diketahui 2log 3 = a dan 2log 5 = b. Nilai dari 9log 150 dalam a dan b adalah ….
Pembahasan
Untuk menyelesaikan soal ini, angka 9 dan 150 harus kita uraikan sedemikian hingga mencakup angka 2, 3, atau 5 yang diketahui pada soal.9log 150 = 32log 2 . 3 . 52
= ½ 3log 2 . 3 . 52
= ½ (3log 2
= ½ (1/a + 1 + 2 3log 5)
Biarkan sebentar, kita kerjakan dulu 3log 5.
= b/a
Sekarang mari kita lanjutkan
9log 150 = ½ (1/a + 1 + 2 3log 5)
= ½ (1/a + 1 + 2b/a)
Jadi, nilai dari 9log 150 adalah opsi (D).
Pembahasan soal Logaritma yang lain bisa disimak di:
Pembahasan Matematika IPA UN 2013 No. 4
Pembahasan Matematika IPA UN 2014 No. 5
Pembahasan Matematika IPA UN 2015 No. 5
Pembahasan Matematika IPA UN 2016 No. 3
Pembahasan Matematika IPA UN 2017 No. 1
Pembahasan Matematika IPA UN 2018 No. 1
Simak juga:
Pembahasan Matematika IPA UN: Pertidaksamaan Eksponen dan Logaritma
Pembahasan Matematika IPA UN: Perpangkatan
Pembahasan Matematika IPA UN: Bnetuk Akar
Dapatkan pembahasan soal dalam file pdf di sini.
Demikian, berbagi pengetahuan bersama Kak Ajaz. Silakan bertanya di kolom komentar apabila ada pembahasan yang kurang jelas. Semoga berkah.
Cara menghitung ini bagaimana 1/2×3(-1)+(-1)=
ReplyDelete(UN 2015)
Dihitung dulu 1/2 x 3 x (-1) = -3/2
DeleteSetelah itu hasilnya ditambah -1, sehingga:
-3/2 + (-1) = -3/2 - 1
= -3/2 - 2/2
= -5/2
Terimakasih atas penjelasannya
ReplyDeleteSama-sama
DeletePenyelesaian ini gi mana ya
ReplyDelete3log49.7log27+2log1/8-2log32
Mohon bantuannya
Terimakasih
Pertama, ubah menjadi bilangan berpangkat:
Delete3log49.7log27 + 2log1/8 - 2log32
= 3log7^2.7log3^3 + 2log2^-3 - 2log2^5
Kemudian gunakan rumus alogb^n = n alogb
= 2.3 3log7.7log3 + (-3) 2log2 - 5 2log2
Selesaikan suku pertama dengan rumus alogb . bloga = aloga
= 6 3log3 - 3 2log2 - 5 2log2
Ingat, aloga = 1, sehingga diperoleh:
= 6 - 3 - 5
= -2
Cara ngitung ini gimana? 6log (Xpangkat 2 - 4x - 50) -6log(2x+6) = 2log3/log6
ReplyDelete^6log(x^2 - 4x - 50)- ^6log(2x + 6) = 2 log3/(log 6)
Delete^6log(x^2 - 4x - 50)/(2x + 6) = log3^2/(log6)
^6log(x^2 - 4x - 50)/(2x + 6) = ^6log9
(x^2 - 4x - 50)/(2x + 6) = 9
x^2 - 4x - 50 = 18x + 54
x^2 - 22x - 104 = 0
x - 26)(x + 4) = 0
x = 26 atau x = -4
Syarat log
2x + 6 >= 0
2x >= -6
x >= -3
Jadi, x = 26
Jika 7^log2^log3^log x = 0, maka x =...
ReplyDeleteMohon bantuannya kak Ajaz.
Terima kasih sebelumnya
Soalnya kurang bisa saya fahami. Bisa difoto dan dikirim ke email/WA saya (ada pada kolom "Hubungi Kami"). Nanti akan jawab di sisi
Delete